6 Hal Harus Dilakukan Para Wanita Agar Terhindar Dari Bahaya Kanker Serviks Menurut dr Lituhayu Putri

- 13 Agustus 2022, 13:49 WIB
Ilustrasi kanker serviks
Ilustrasi kanker serviks /Pixabay

 

PORTAL SULUT - Setiap wanita tentu tidak ingin kena bahaya kanker serviks.

Oleh karena itu ada 6 hal yang menurut dr Lituhayu Putri sebaiknya harus dilakukan oleh wanita.

Menurut dr Lituhayu Putri 6 hal ini haru dilakukan agar wanita terhindar dari bahaya kanker serviks.

Baca Juga: Selain Sayur Ini, Sayuran Hijau Lain Boleh Dimakan Oleh Penderita Asam Urat Kata dr. Zaidul Akbar

Penyakit Kanker serviks ini termasuk penyakit bahaya bagi wanita karena menempati urutan kedua setelah kanker payudara.

Penyakit kanker serviks merupakan jenis kanker yang tumbuh pada sel-sel di leher rahim.

Menurut dr Lituhayu Putri kanker serviks ini secara umum berkembang perlahan dan akan menimbulkan gejala ketika sudah stadium lanjut.

Kanker serviks membutuhkan waktu yang sangat panjang untuk berkembang sehingga bisa menjadi penyakit kanker.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x