Turunkan Darah Tinggi, Asam Urat, Kolesterol dengan Cepat, Gunakan 2 Bahan Alami Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 4 Agustus 2022, 16:06 WIB
Ilustrasi - DOKTER Zaidul Akbar memberikan resep alami untuk menurunkan darah tinggi dan asam urat.
Ilustrasi - DOKTER Zaidul Akbar memberikan resep alami untuk menurunkan darah tinggi dan asam urat. /Foto: Pexels//

1. Daun sirsak 5-7 lembar

2. Air putih 600 ml atau 2 gelas

3. Madu seperlunya.

Baca Juga: Ruam Pada Kulit atau Biduran, Ini Penyebap, Gejala dan Cara Mengatasi Kata dr. Haekal Anshari

Langkah membuat:

Membersihkan sampai bersih daun sirsak menggunakan air mengalir, sampai tidak ada kotoran yang menempel.

Lalu, tambah daun sirsak ke dalam panci yang berisi 600 ml air putih untuk seterusnya direbus. Tunggu hingga mendidih, dan air berbeda warna.

Jika sudah, angkat dan keringkan daun sirsak sampai hangat. Tuangkan ke dalam gelas, dan beri tambahan 1-2 sendok makan madu agar rasanya jadi manis.

"Ini daun bukan sembarangan daun ya, daun sirsak satu diantaranya punya zat anti kanker, dan cocok untuk pasien asam urat," tutur dr. Zaidul Akbar.

Adapun manfaat lainnya yang bisa didapat dari konsumsi daun sirsak, di antaranya:

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: Instagram @dr.zaidulakbar.resep


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x