5 Pantangan Makanan Bagi Penderita Kolesterol Tinggi Menurut dr. Saddam Ismail

- 4 Agustus 2022, 05:33 WIB
5 pantangan makanan bagi penderita kolesterol tinggi menurut dr. Saddam Ismail
5 pantangan makanan bagi penderita kolesterol tinggi menurut dr. Saddam Ismail /Foto/Ilustrasi/Pexels

Kulit merupakan salah satu makanan yang menjadi pantangan untuk penderita kolesterol tinggi.

Karena memang enak kulit-kulit seperti kulit ayam kulit bebek ataupun kulit-kulit hewan lainnya.

Untuk penderita kolesterol tinggi sebaiknya ini dijadikan pantangan agar kolesterolnya terus tinggi.

2. Makanan tinggi lemak jenuh dan lemak Trans

Mengkonsumsi makanan yang tinggi lemak jenuh ataupun lemak trans bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat di dalam tubuh.

Dr. Saddam Ismail menyarankan jika tidak mengkonsumsi lagi segala sesuatu makanan tinggi lemak jenuh dan lemak trans.

Baca Juga: Masih Muda Tapi Koq Ubanan? Ternyata Ini Penyebabnya

3. Udang

Udang menjadi salah satu pantangan bagi penderita kadar kolesterol tinggi karena memang udang lebih banyak kandungan kolesterolnya dibandingkan makanan laut lainnya.

Dr. Saddam Ismail menyarankan jika makan udang sewajarnya saja jangan terlalu banyak.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah