Ortu Gak Perlu Panik, ini 7 Cara Ampuh Tangani Anak Tantrum

- 20 Juni 2022, 05:02 WIB
Ilustrasi Ortu Gak Perlu Panik, ini 7 Cara Ampuh Tangani Anak Tantrum
Ilustrasi Ortu Gak Perlu Panik, ini 7 Cara Ampuh Tangani Anak Tantrum /PIXABAY/AMARPREET25/

PORTAL SULUT - Sebagai orang tua, kita pernah menyaksikan anak kita menangis, menjerit, mengamuk, bahkan berguling-guling di tanah.

Biasanya mereka mengamuk karena tidak bisa mendapatkan apa yang diinginkan atau tidak bisa mengerjakan sesuatu.

Kondisi ini secara ilmiah disebut Tantrum.

Baca Juga: Usir Penyakit Wasir Dengan Rutin Konsumsi Resep Herbal Ini Terang dr. Zaidul Akbar

Tantrum memang terkadang menjengkelkan apalagi bila terjadi di tempat umum. Namun, ternyata hal ini normal lho dan merupakan proses tumbuh kembang anak yang alami.

Berikut penjelasan seputar tantrum pada anak, mulai dari pengertian, penyebab, sampai cara mengatasinya, sebagaimana telah disarikan dari berbagai sumber.

Apa itu tantrum?

Dilansir Verywell Family, Tantrum adalah ketika anak menunjukkan ledakan kemarahan dan frustrasi yang tidak terkendali. Tantrum, yang kadang-kadang disebut temper tantrum, mungkin melibatkan teriakan, menginjak, menendang, atau menjatuhkan diri sendiri ke tanah.

Lantas, apa penyebabnya?

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x