Diam Itu Emas, Ini Quotes Nasehat dari Abdi Suardin

- 15 Maret 2022, 06:54 WIB
Ilustrasi dia itu emas
Ilustrasi dia itu emas /PIXABAY/

Sehingga diam adalah cara yang tepat saat emosi sedang membara.

Kemarahan yang sulit dikendalikan cenderung membuat kita bertindak tanpa berpikir.

Maka diam dan menenangkan diri akan memberikan kesempatan untuk merenungkan kembali tindakan dan kata-kata apa yang tepat serta lebih pantas untuk diucapkan kepada orang yang terkait dengan kemarahan itu.

2. Saat mendengarkan gosip

Jangan sampai hanya menghabiskan waktu untuk membahas tentang gosip. Karena gosip adalah perbuatan yang sia-sia.

Tapi kadangkala momen tersebut tiba-tiba datang, seperti saat anda sedang bersama dengan teman tongkrongan dan membahas gosip tentang orang lain.

Tanpa disadari kita larut dalam percakapan tersebut, bahkan ikut menambah-nambahi sesuatu yang kita sendiri belum sadar kalau apa yang dibicarakan itu mungkin belum tentu benar.

Memang seru bisa tertawa dengan teman-teman terlebih pada saat membicarakan orang lain.

Tapi tanpa disadari kita hanya menghabiskan waktu untuk berbuat dosa.

Bukan hanya dosa tapi imbasnya nanti kamu akan susah sendiri, ketika orang yang di ghibah atau dibicarakan itu mendengar dan dia mencari tahu kebenarannya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah