Alih-alih Mengenyangkan, 6 Makanan Ini Justru Mengundang Rasa Lapar

- 3 Maret 2022, 13:56 WIB
Ilustrasi. Alih-alih Mengenyangkan, 6 Makanan Ini Justru Mengundang Rasa Lapar
Ilustrasi. Alih-alih Mengenyangkan, 6 Makanan Ini Justru Mengundang Rasa Lapar /Pexels/Karolina Grabowska

PORTAL SULUT - Yang kita tahu, makanan adalah sesuatu yang mengenyangkan alias menghilangkan rasa lapar.

Namun siapa sangak, ada sejumlah makanan yang justru mendatangkan rasa lapar.

Hal ini karena kandungan dari beberapa makanan tersebut dianggap dapat membuat rasa lapar.

Baca Juga: Pemadaman Listrik Parah di Taiwan Meluas

Dengan demikian, pilihlah makanan yang dapat mengenyangkan dan bukan sebaliknya.

Lantas makanan apa sajakah itu?

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Boldsky pada Kamis, 3 Maret 2022, inilah 6 makanan yang dianggap malah mendatangkan lapar, alih-alih mengenyangkan:

1. Nasi Putih

Hampir setiap hari kita makan nasi putih, apalagi yang orang Indonesia. Namun nasi putih meningkatkan gula darah dan kemudian menurunkannya. Akibatnya, rasa lapar datang menghampiri Anda kembali.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah