85 Persen Pria Alami Ejakulasi Dini, Ini Cara Mengatasinya, Dijamin Ampuh

- 3 September 2021, 19:38 WIB
Dokter Boyke Dian Nugraha
Dokter Boyke Dian Nugraha /Tangkapan layar YouTube Kacamata dr. Boyke/

Tidak hanya itu, saat pipis atau buang air kecil pastikan untuk tidak langsung membuang air seni, tapi dilakukan bertahap dengan cara buang-jeda, buang-jeda hingga air seni habis.

Dengan kebiasaan tersebut, maka akan terbawa saat berhubungan ranjang dengan pasangan.

Jika kedua cara tersebut sudah dilakukan tapi masih saja ejakulasi dini, maka Dokter Boyke menganjurkan mengonsumsi obat-obatan, baik itu obat tablet ataupun obat salep atau bisa langsung konsultasi ke dokter.

Baca Juga: Empedu Kobra, Otak Monyet dan Tangkur Buaya Menambah Gairah, Mitos Atau Fakta? Simak Penjelasan Dokter Boyke

Bagi yang tidak ingin mengalami ejakulasi dini, alangkah baiknya harus tahu apa penyebabnya dan menghindarinya.

Jaga kesehatan dan stamina dengan berolahraga, cukupi asupan nutrisi tubuh. Dengan pencegahan tersebut, maka ketahanan dalam berhubungan ranjang akan berlangsung ideal sehingga sama-sama terpuaskan dan keharmonisan rumah tangga akan terjaga.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah