Tujuh Selebritas Bertarung di Pilkada 2020. Ini Hasilnya Berdasarkan Hitungan Cepat

- 10 Desember 2020, 10:24 WIB
Deretan selebritas yang mencalonkan diri di Pilkada 2020.
Deretan selebritas yang mencalonkan diri di Pilkada 2020. /Kolase foto dari Antara dan Instagram

2. Lucky Hakim

Lucky Hakim hari ini akan bertarung menjadi calon Wakil Bupati Indramayu bersama pasangan Nina Agustin Da'i Bachtiar yang merupakan anak dari mantan Kapolri Da'i Bachtiar. Lucky Hakim diusung oleh partai PDI Perjuangan, Gerindra dan Nasdem.

Berdasarkan data KPU melalui link https://pilkada2020.kpu.go.id/#/pkwkk/tungsura/3212 disebutkan bahwa Pasangan Nomor 4 Nina Agustina-Lucky Hakim meraih suara 36,7%, dengan jumlah suara yang masuk sudah mencapai 43%.

Baca Juga: Terbaru, Lowongan Kerja Lulusan SMK. Ini Syaratnya

Berikut hasi sementara:

No 1 Muhamad Sholihin-Ratnawati = 26,2%

No 2 Toto Sucartono-Deis Handika = 8,9%

No 3 Daniel Mutaqien Syafi-Taufik Hidayat = 28,1%

No 4 Nina Agustina-Lucky Hakim = 36,7%

Baca Juga: Unik Nyoblos Pakai Gaun Pengantin. Kok Bisa? Ini Videonya

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah