Pinjaman Hingga Rp500 Juta Tanpa Ribet dan Bebas Riba, Ini Tabel Angsuran dan Syarat KUR BSI 2023

- 1 Agustus 2023, 06:49 WIB
Pinjaman Hingga Rp500 Juta Tanpa Ribet dan Bebas Riba, Ini Tabel Angsuran dan Syarat KUR BSI 2023
Pinjaman Hingga Rp500 Juta Tanpa Ribet dan Bebas Riba, Ini Tabel Angsuran dan Syarat KUR BSI 2023 /FOTO: Muhammad Riza (JurnalAceh.com)


PORTAL SULUT - Berikut ini syarat meminjam KUR BSI 2023 dan tabel angsurannya.

Bank Syariah Indonesia (BSI) juga menyediakan pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) di tahun 2023.

Dengan proses cepat dan tanpa riba, nasabah bisa pinjam hingga Rp500 juta.

Baca Juga: Ikuti Jejak Suaminya Ruben Onsu, Sarwendah Kini Tambah Lapak di Shopee Live

Lantas apa saja syaratnya?

Hadirnya BSI sebagai penyalur KUR memberikan pilihan baru bagi masyarakat khususnya pelaku UMKM yang sedang butuh pinjaman tanpa bunga.

Pasalnya mayoritas penyalur KUR merupakan lembaga keuangan konvensional yang memberlakukan suku bunga dalam perjanjian pinjam meminjam.

Sementara di BSI, Anda bisa memperoleh pinjaman KUR tanpa bunga dan riba karena mekanisme bunga KUR 6 persen diganti dengan margin keuntungan dengan akad Ijarah, Murabahah, maupun MMQ.

BSI menyalurkan 3 jenis Kredit Usaha Rakyat yakni KUR Kecil, KUR Mikro, dan KUR Super Mikro.

Ketiga jenis kredit usaha rakyat tersebut memiliki syarat dan ketentuan berbeda.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah