Inilah 8 Motor 2 Tak Dengan Harga Fantastis!

- 9 Mei 2022, 18:58 WIB
Foto sepeda motor RX King
Foto sepeda motor RX King /Instagram @bisaboy

Motor ini memiliki teknologi unggulan Super KIPS yang membuat mesin 149 CC nya mampu melesat hingga kecepatan 160 KM/Jam. 

Selain memiliki performa mesin yang gahar, sang motor juga memiliki desain yang keren sehingga menjadi idola pada masanya. 

Perlu diketahui bahwa motor ini di produksi di tanah air cukup lama, yakni sejak 2002 dan berhenti pada 2015 Silam. 

4. Yamaha 125 ZR 

Selain Yamaha F1ZR, Yamaha juga punya bebek super 2 Tak pada era 2000-an yakni Yamaha 125 ZR, sesuai namanya motor ini memiliki kapasitas mesin 125 CC kencang.

Yamaha 125 ZR mampu digeber sampai kecepatan maksimal 150 KM/Jam, namun harga yang dibandrol pada motor Yamaha satu ini cukup mahal, karena statusnya yang didatangkan secara CBU dari Malaysia. 

Di Malaysia harga motor di angka 22 jutaan dan masuk Indonesia menyentuh angka 35 jutaan. 

Meski begitu tetap saja sang motor banyak diburu para Sultan kala itu, yang doyan dengan motor-motor kencang 2 Tak. 

5. Honda NSR 150 

Honda pernah memiliki motor 2 tak yang menjadi idola di tanah air yakni NSR 150, motor ini sendiri memiliki beberapa versi dan didatangkan secara CBU dari Thailand.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x