Kenali Tanda-tanda Penyakit Liver yang Harus Diwaspadai

- 29 September 2023, 18:05 WIB
 Illustrasi Kenali Tanda-tanda Penyakit Liver yang Harus Diwaspadai
Illustrasi Kenali Tanda-tanda Penyakit Liver yang Harus Diwaspadai /Pixabay/mohamed Hassan/

2.Perubahan warna kulit

Seseorang yang menderita penyakit hati akan mengalami perubahan warna kulit, ini terjadi karena adanya kerusakan hati.

Perubahan akan ditandai dengan munculnya bercak putih di permukaan kulit yang sering disebut dengan bintik-bintik hati.

3.Mengalami gatal-gatal pada kulit

Bukan hanya akan mengalami perubahan warna kulit, tetapi penderita penyakit hati juga ditandai oleh gejala gatal-gatal pada kulit.

Baca Juga: 3 Weton Anak Laki-laki Ini Masa Depan Terjamin! Lantaran Mempunyai Nasib Mujur

Apabila kita biasanya merasa gatal pada kulit akibat dari gigitan nyamuk atau alergi, maka kulit gatal akibat adanya kerusakan organ hati terjadi secara tiba-tiba dan sering.

Bahkan kulit juga akan terasa lebih sensitif dibandingkan sebelumnya.

4.Mulut terasa lebih pahit

Tanda-tanda kerusakan hati lainnya yakni mulut yang terasa pahit dari sebelumnya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x