Jangan Salah Pilih! Berikut Warna Dompet Yang Dapat Mempengaruhi Aliran Energi Uang, Berikut Penjelasannya

- 16 September 2022, 13:44 WIB
warna dompet yang dipercaya membawa hoki dan keberuntungan menurut Fengshui
warna dompet yang dipercaya membawa hoki dan keberuntungan menurut Fengshui /Pexels/

PORTAL SULUT - Berikut ini ada beberapa warna dompet yang dapat mempengaruhi aliran energi uang.

Tak hanya warna dompet yang dapat menarik energi uang, ada juga warna dompet yang dapat mengganggu energi uang.

Diyakini warna dompet dilatar belakangi kepercayaan tertentu bahwa warna mewakili elemen-elemen.

Kemudian ada hubungannya dengan aliran energi uang yang beredar dalam tubuh manusia.

Karena itu adalah sebuah keyakinan, tentu sah-sah saja bagi yang meyakininya.

Sementara penanganan dompet dan uang menjadi perhatian para praktisi hukum, masih ada tarik ulur.

Baca Juga: Jadi Prioritas di Tahun 2022, Ini Daftar Gaji Terbaru PPPK 2022

Bertujuan untuk menjaga suasana hati yang positif, tetapi itu tidak ada hubungannya dengan warna dompet.

Contoh dompet merah, di sini dikatakan hati-hati karena dompet merah membuat Anda mengeluarkan uang.

Apakah Anda yang menggunakan dompet merah memang memiliki kebiasaan lebih boros secara finansial?

Ini berasal dari kepercayaan bahwa merah dikaitkan dengan elemen api.

Jadi beberapa orang menjelaskan itu bisa menyebabkan Anda membakar kekayaan Anda.

Penjelasan lain adalah bahwa merah adalah warna intens yang meningkatkan sifat atau kebiasaan Anda.

Baca Juga: Baca 3 Kali Doa ini, Bisa Menghancurkan Sihir Santet Dan Pelet Menurut Ustadz Rizqi Dzulqornain

Jika sifat Anda mudah untuk menghabiskan uang, mungkin hal itu akan meningkatkan sifat tersebut.

Membuat anda membelanjakan lebih banyak uang, dan menjadi lebih boros.

Apa yang bisa anda amati disaat menggunakan dompet merah? apakah anda akan banyak menghabiskan banyak uang.

Atau apakah anda menghemat lebih banyak uang? apakah anda menarik lebih banyak uang.

Mungkin tidak banyak perbedaan dalam kebiasaan anda dalam berbelanja.

Sebenarnya sudah ada penelitian pengaruh warna terhadap psikologis manusia.

Baca Juga: Menpan-RB Azwar Anas Gelar Rapat Dengan Pemda Soal Honorer, Batal Hapus 2023?

Bagaimana warna mempengaruhi secara psikologis.

Warna adalah alat komunikasi yang ampuh dan dapat digunakan untuk memberi sinyal tindakan dan suasana hati, dan bahkan mempengaruhi reaksi fisiologis.

Warna-warna tertentu dikaitkan dengan peningkatan tekanan darah, peningkatan metabolisme, dan kelelahan mata.

Warna dapat memiliki efek psikologis pada segala hal mulai dari perilaku manusia hingga suasana hati dan kinerja.

Menurut psikologi, warna merah adalah warna energi, gairah, dan tindakan.

Menandakan semangat dan kualitas kepemimpinan, mendorong ambisi dan tekad.

Baca Juga: Kabupaten Ini Buka 552 Formasi PPPK 2022, Terbanyak Guru, Apakah Daerahmu? Ini Rincian dan Syaratnya

Dikarenakan warna merah menurut psikologi seperti yang dikatakan di atas, mungkin tidak disarankan sebagai warna dompet.

Karena dikhawatirkan lebih menggunakan emosi dalam pengeluaran dan kurang rasional dalam keuangan.

Selain itu warna merah meningkatkan sifat dan kebiasaan yang sudah ada pada diri anda.

Jadi jika sidat anda boros atau cenderung membelanjakan uang dengan cukup mudah, hal itu akan meningkatkan sifat tersebut.

Berikut warna paling umum yang melambangkan serta keyakinan dibaliknya.

Hitam, adalah warna yang sangat populer untuk dompet dan untungnya, ini melambangkan kemakmuran dan kekayaan.

Baca Juga: Baca Satu Huruf Saja dari Surah Ini Bikin Segala Doa Terkabul, Paling Agung Ungkap Buya Yahya

Biru, adalah simbol air dan melambangkan ide bahwa air bisa terkuras, merupakan simbol aliran air dan sulit dipertahankan.

Cokelat mewakili bumi, itu adalah warna yang mendukung dan mendorong penyimpanan.

Hijau diyakini dapat meningkatkan peluang pendapatan, karena dompet hijau direkomendasikan untuk wirausahawan yang mencari ide dan peluang baru.

Kuning juga merupakan pilihan yang sangat baik untuk warna dompet, karena terkait langsung dengan tabungan jika ingin meningkatkan kekayaan anda.

Merah mewakili api yang pada akhirnya membakar kekayaan, ini bukan rekomendasi untuk warna dompet untuk meningkatkan prospek kekayaan anda.

Apakah warna dompet dapat mempengaruhi perilaku belanja anda ? apakah itu berpengaruh kepada aliran energi keluar masuknya uang?

yang lebih penting dengan merasa nyaman dengan warna dompet yang anda miliki, dan sadar serta berhati-hati dengan kebiasaan belanja anda.

Artikel ini dilansir dari kanal Youtube Sukses Autopilot pada 15 September 2022.***

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x