Dinaungi Formasi Lintang Kiriman, Sifat Weton Ini Suka Memberi Pertolongan, Lemah lembut, Dermawan, dan Ikhlas

- 25 Agustus 2022, 03:49 WIB
Ilustrasi. weton
Ilustrasi. weton /pixabay

Senin Pon juga berada di bawah Demang Kadhuruwan. Mereka berjiwa pemimpin, mampu menjadi pelindung dan penolong.

Jika Lintang Kiriman, Aras Tuding, dan Demang Kandhuruwan digabung dengan Sumur Sinaba, maka terciptalah seseorang berwawasan luas.

Dengan watak tersebut sangat dimungkinkan weton ini sukses dengan kehidupannya. Bahkan mempunyai pangkat dan kaya raya.

Baca Juga: 12 Makna Kejatuhan Cicak Berdasarkan Primbon, Ada Kabar Buruk Ada Juga Pertanda Sial

  1. Minggu Wage

Kelahiran weton ini dipengaruhi formasi Lintang Waluku. Mereka jadi rajin bekerja, dermawan, dan murah hati.

Rahasia Anda akan aman bersama dengan orang Minggu Wage. Ia adalah orang yang bisa dipercaya menjaga rahasia penting.

Lintang Waluku membuat weton ini punya bakat alami mengolah tanah dan bercocok tanam. Zaman kini, ia berbakat dalam penanaman modal dan investasi.

Dalam ilmu perlintangan, watak weton Minggu Wage disebutkan akan kaya meskipun lambat. Tapi pasti, perekonomiannya akan stabil.

Aras Peksi yang menaunginya membuat wetn ini mampu menyenangkan hati orang lain. Namun kekurangannya, bila marah maka sulit sekali diredam.

Selain Aras Peksi, watak lain yang menaunginya adalah watak Demang Kandhuruwan.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah