Menurut Primbon Jawa, Arah Tidur Sesuai Neptu Dipercaya Melancarkan Rezeki dan Jauh dari Malapetaka

- 21 Juli 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi Arah Tidur Sesuai Neptu Dipercaya Melancarkan Rezeki dan Jauh dari Malapetaka
Ilustrasi Arah Tidur Sesuai Neptu Dipercaya Melancarkan Rezeki dan Jauh dari Malapetaka /Delmaine Donson/Pixabay

Weton dengan jumlah neptu 15 yaitu terdiri dari rabu kliwon dan jumat pahing

3. Posisi tidur mengarah ke utara

Terakhir, untuk weton yang perlu mengarah ke utara saat tidur yaitu weton dengan jumlah neptu 8, 12, dan 16.

Weton dengan jumlah neptu 8 hanya ada dua yaitu senin wage dan selasa legi.

Weton dengan jumlah neptu 12 yaitu weton minggu pon, senin kliwon, selasa pahing, rabu legi dan kamis wage.

Weton dengan jumlah neptu 16, terdiri dari rabu pahing, kamis kliwon dan sabtu pon.

4. Posisi tidur mengarah ke selatan

Adapun posisi tidur yang kepalanya berada di selatan dan kaki di utara adalah weton yang berada di bawah jumlah neptu 10, 14, dan 18.

Weton dengan jumlah neptu 10 terdiri dari weton minggu legi, selasa pon, dan jumat wage.

Weton dengan jumlah neptu 14 terdiri dari weton minggu pahing, rabu pon, jumat kliwon dan sabtu legi.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah