Membaca Sifat Asli Seseorang dari Bentuk Alis Menurut Primbon Jawa

- 14 Juli 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi. Sifat dan karakter seseorang dilihat dari bentuk alis menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Sifat dan karakter seseorang dilihat dari bentuk alis menurut Primbon Jawa /PEXELS/Anete Lusina

Bentuk alis seperti ini, menurut Primbon Jawa, orang tersebut dikenal pelit, suka mengadu domba dan senang berselisih paham.

 

Alis melengkung ke bawah

Orang yang memiliki bentuk alis seperti ini, menurut Primbon Jawa memiliki sifat angkuh dan nafsu makan besar, ditambah lagi sifat malas.

Namun jika mau berintrospeksi diri dibarengi dengan kerja keras dan doa maka rezeki yang melimpah hingga kesuksesan akan cepat diraih.

 Baca Juga: Inilah Daftar Weton Yang Berpotensi Menjadi Pengusaha Sukses Menurut Ramalan Primbon Jawa

Alis sedikit melengkung ke atas

Menurut Primbon Jawa, orang yang memiliki bentuk alis seperti ini memiliki sifat yang baik. Namun suka disanjung.

Sifat buruknya adalah menganggap dirinya paling pintar.***

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah