Meski Pemalas, Tapi 5 Weton Ini Bisa Kaya Raya Menurut Primbon Jawa

- 7 Juli 2022, 14:03 WIB
Ilustrasi. Weton terlihat pemalas namun bisa kaya raya menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Weton terlihat pemalas namun bisa kaya raya menurut Primbon Jawa /PEXELS/Liza Summer

Hari Kamis memiliki arti sangar dan menakutkan. Sedangkan pada pasaran Pahing, memiliki arti kesungguhannya penuh komitmen untuk mendapatkan untung, suka menolong, mandiri, kuat namun banyak musuh kata Primbon Jawa.

Dan kalau tersinggung akan menakutkan sekali amarahnya. Weton ini juga sering kena tipu.

Weton ini pun memiliki sifat dan karakter layaknya dewa guru yakni berkuasa, mempunyai bakat untuk memimpin, pemberi serta perayu kata Primbon Jawa.

 Baca Juga: 4 Weton Ini Memiliki Pendirian yang Kuat dan Tidak Mudah Digoyahkan Menurut Primbon Jawa, Kamu Termasuk?

2. Jumat Legi

Menurut Primbon Jawa total neptu dari weton ini adalah 11, yang terdiri dari Jumat 6 dan Legi 5.

Weton ini memiliki Saptawara atau Pancasuda Satria Wirang yakni sering mendapatkan malu ataupun dipermalukan kata Primbon Jawa.

Hal inilah yang membuat dirinya menjadi kurang percaya diri dalam melakukan hal apapun, sehingga akan timbul sifat pemalas.

Dan hal itu akan menghambat apa saja yang dilakukannya.

Sifat buruk yang dimilikinya yakni terlalu jujur, sulit menerima orang lain, apa adanya dan anarki jika sedang marah kata Primbon Jawa.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah