Inilah Kebiasaan Sepele Yang Dipercaya Bisa Menolak Rezeki Menurut Primbon Jawa

- 24 Juni 2022, 20:07 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan sepele yang bisa menolak rezeki menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Kebiasaan sepele yang bisa menolak rezeki menurut Primbon Jawa /PEXELS/Matthias Derksen

 Baca Juga: 5 Weton Ini Banyak Cobaan Hidup, Namun Kata Primbon Jawa Sebentar Lagi Jadi Sultan

Penggerutu dan suka marah

Menurut Primbon Jawa orang yang suka marah dan menggerutu termasuk dalam orang yang kufur. Yakni orang yang tidak menerima takdir yang telah terjadi kepadanya.

Ia tidak bersyukur atas nikmat yang diterimanya, karena menganggap semua itu seperti masalah.

Kebiasaan kufur yang demikian ini, bisa menjadi salah satu penghambat datang rezeki.

 

Kebanyakan mengeluh

Menurut Primbon Jawa kebiasaan yang tanpa disadari bisa menolak rezeki, adalah terlalu banyak mengeluh. Banyak manusia yang tidak merasa puas, dengan apa yang dimilikinya.

 Baca Juga: Doa 4 Weton Ini akan Jadi Kenyataan Sepanjang Tahun 2022 Menurut Primbon Jawa

Riya dan Suka Pamer

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah