7 Kebiasaan Ini Bisa Menghancurkan Hidup, Nomor 1 dan 4 Sering Dilakukan Kata Primbon Jawa

- 7 Juni 2022, 09:28 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan yang dapat menghancurkan hidup
Ilustrasi. Kebiasaan yang dapat menghancurkan hidup / pixabay/

 

1. Sifat marah-marah

Menurut Primbon Jawa marah-marah merupakan kebiasaan yang dapat menghancurkan hidup kita sendiri.

Karena kebiasaan marah-marah akan membuat diri kita dikuasai ego.

Serta akan mempengaruhi kerusakan di otak, maka hal ini dapat menghancurkan hidup.

Bagi Anda yang sering melakukan kebiasaan marah-marah maka sebaiknya dihindari kata Primbon Jawa.

Baca Juga: Arti Mimpi Anggota Keluarga Meninggal, Inilah Pertanda yang Akan Terjadi

2. Malas

Sebagian besar orang pernah mengalami malas, namun jagan menjadikan malas sebagai kebiasaan yang sering dilakukan.

Dalam kitab Primbon Jawa, segala kehidupan harus melewati proses ikhtiar.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah