Ini 11 Tanaman yang Bisa Mendatangkan Sial, Menurut Ahli Fengshui, Cepat Singkirkan!!

- 4 Juni 2022, 19:55 WIB
Ilustrasi kaktus
Ilustrasi kaktus /Pixabay

Jadi jangan sampai kalian membiarkan tanaman yang mati di dalam rumah.

Apabila tanaman tersebut terlanjur mati maka segera bersihkan dan buang tanaman mati ke tempat sampah, di karenakan tanaman mati ini akan membawa kesialan.

Tanaman ini menjadi sumber elemen negatif dan kemalangan yang bersemayam di dalam rumah.

6. Pot tanaman yang menghadap utara.

Ternyata bukan hanya jenis tanaman lho yang membawa sial, ternyata posisi menanam pohon dan tanaman juga bisa menjadi sumber dan daya magnet kemalangan di rumah kalian salah satunya yaitu posisi tanaman.

Jangan sampai kalian letakkan di wilayah utara rumah, jadi meskipun terkesan hal ini sangat sepele namun tanaman yang di tanam di arah utara rumah, dipercaya akan dapat menarik elemen negatif dan kesialan di dalam rumah kalian.

7. Pohon pepaya.

Banyak dipercaya tanaman ini mempunyai khasiat mistis yang sangat buruk.

Pohon pepaya yang ditanam di depan rumah di percaya akan membawa kesialan di dalam rumah kalian dan bagi para penghuni rumah.

Jadi jika kalian ingin menanam pohon pepaya maka hendaknya kalian menanam pohon pepaya ini di samping rumah atau dibelakang rumah kalian.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah