Hanya Orang Beruntung yang Dijaga Khodam Sunan Kalijaga, Kenali dengan Ciri-ciri Ini Menurut Primbon Jawa

- 5 Maret 2022, 11:36 WIB
Ini tanda-tanda seseorag dijaga Khodam Sunan Kalijaga
Ini tanda-tanda seseorag dijaga Khodam Sunan Kalijaga /Youtube Nasib dan Hoki/
  1. Punya ilmu penyembuhan

Salah satu ciri-ciri orang yang didampingi Khodam Sunan Kalijaga adalah tiba-tiba akan mempunyai kesaktian untuk menyembuhkan penyakit, padahal sebelumnya biasa saja.

  1. Punya sifat sopan dan santun yang tinggi

Orang yang didampingi Khodam Sunan Kalijaga juga memiliki ciri-ciri mempunyai sikap sopan santun yang sangat baik.

Padahal sebelumnya didampingi oleh Khodam Sunan Kalijaga, orang ini termasuk orang yang kurang beretika.

Baca Juga: Berapa Gaji PPPK Guru dan Non Guru 2021 yang Telah Ditetapkan BKN? Ini Daftarnya

Hal ini persis mengambarkan sifat Sunan Kalijaga sebelum dan sesudah menjadi Walisongo.

  1. Selalu bermimpi didatangi orang berpakaian adat Jawa

Menurut kitab Primbon Jawa, Khodam sering kali berwujud seperti sosok orang menggunakan pakaian adat Jawa yang dipercaya merupakan sosok Sunan Kalijaga.

Dalam mimpinya tersebut, selalu diberikan wejangan oleh Khodam Sunan Kalijaga terutama berupa amalan kehidupan dan kebaikan.

Sangat menyukai adat Jawa

Selanjutnya ciri-ciri seseorang yang didampingi Khodam Sunan Kalijaga, pada umumnya akan mempunyai ketertarikan terhadap kebudayaan adat istiadat Jawa.

Baca Juga: Roh Apa Dalam Diri Kamu, Setan atau Malaikat? Cari Tahu dari Tes Psikologi Berikut Ini

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah