Hati-hati! Hari Valentine Berbahaya Bagi Pemilik 6 Weton Ini

- 14 Februari 2022, 13:20 WIB
Ilustrasi hari Valentine bahaya untuk weton ini.
Ilustrasi hari Valentine bahaya untuk weton ini. /Pexels/Alleksana.

Dari keempat perhitungan weton senin legi, hanya ada satu perhitungan yang tidak baik yaitu tipe rogo, selebihnya ada tiga yang menyatakan baik yaitu guru, kerto, dan werti.

Meskipun satuannya atau harinya dianggap baik, jika mau pindah rumah, ada satu arah pantangan yang tidak boleh di tuju yaitu jangan menuju kearah timur dari tempat tinggal saat ini.

Kemudian hari Senin Legi tanggal 14 Februari 2022 bertempatan juga dengan tanggal 12 Rajab 1443 Hijriah.

Hari Senin Legi ini berkedudukan kedua di pekan kedua bulan rajab, apabila di dasarkan pada kedudukan pekannya dalam bulan rajab maka hari Senin Legi termasuk hari yang sangat baik jika dipakai khusus untuk kepentingan ijab qobul atau akad nikah.

Karena ketiga perhitungannya menyatakan baik yaitu tipe haryo, haryo, dan haryo yang artinya perjodohannya di anggap baik, selamat dan beruntung.

Baca Juga: Kebal Omongan Tetangga, Weton Ini Malah Terus Diguyur Uang Menurut Primbon Jawa

Akan tetapi hari Senin Legi di Tanggal 14 Februari 2022 ini berkedudukan di Wukuf Polo.

Apabila didasarkan pada kedudukan wukunya ini petung kinane, tipe tino gedang artinya bahwa hari senin legi termasuk hari yang tidak baik jika di pakai untuk kepentingan atau hajat nikah.

Hal ini karena hari Senin Legi diyakini bisa berpotensi salah satu pasangan nanti ada yang selingkuh bermain serong atau tidak setia.

Dalam perhitungan lain, hari Senin Legi yang berkedudukan di Wuku Polo termasuk hari Samparwangke dan kebetulan hari senin legi tanggal 14 Februari 2022 ini berkedudukan di wuku bolo.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x