6 Pantangan di Tahun Baru Imlek, Jangan Berani Lakukan Larangan Ini, Tanggung Sendiri Akibatnya

- 1 Februari 2022, 11:19 WIB
Ilustrasi Imlek 2022/Unsplash/Humprey Muleba/
Ilustrasi Imlek 2022/Unsplash/Humprey Muleba/ /
  1. Tangisan anak dipercaya akan membawa kemalangan ke dalam keluarga. Oleh sebab itu orang tua akan melakukan apapun yang terbaik untuk menjaga agar anak tidak menangis dengan semua cara yang mungkin.
  2. Jangan memotong rambut menjelang Imlek. Menurut kepercayaan, kita tak boleh memotong/menggunting rambut pada saat tahun baru Imlek; alasannya keberuntungan kita disepanjang tahun akan ikut terpotong juga, seperti yang sudah dijelaskan No.4 diatas.
  3. Kunjungan ke rumah sakit selama periode ini juga diyakini akan membawa penyakit kepada orang yang bersangkutan di tahun yang baru. Oleh sebab itu, hindari melakukan kunjungan ke rumah sakit, kecuali benar-benar dalam situasi gawat darurat.
  4. Pencuri : Jangan biarkan orang lain mengambil apapun langsung dari saku Anda (termasuk uang) selama Festival Musim Semi. Berhati-hatilah agar Anda tidak kecopetan, karena hal ini pertanda akan adanya pencurian terhadap seluruh kekayaan Anda di tahun yang baru.
  5. Hutang : Jangan meminjamkan uang di hari tahun baru, dan usahakan semua hutang harus dibayar lunas sebelum malam tahun baru. Jika ada seseorang yang berhutang uang kepada Anda, jangan datang menagih ke rumahnya. Orang yang melakukan hal ini dikatakan akan sial sepanjang tahun.

Baca Juga: GONG XI FA CAI! Setelah Imlek, 8 Shio Kelas Kakap Power Rezekinya Makin Gila di Tahun Baru China 2022

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah