4 Mitos Pesugihan Tuyul, Apakah Benar-benar Ada?

- 23 Desember 2021, 07:26 WIB
Ilustrasi pesugihan
Ilustrasi pesugihan /Unsplash.com/Stefano Pollio

4. Tuyul adalah perwujudan anak-anak

Bayi yang gagal lahir atau hasil aborsi, dipercaya masyarakat adalah perwujudan dari tuyul.

Bahkan, beberapa orang yang melihat meyakini perilakunya tidak jauh berbeda dengan anak-anak seperti suka berlari, memanjat, bahkan melakukan keisengan seperti menampakkan diri kepada manusia. 

Namun, hanya orang yang putus asa saja yang akan memelihara tuyul agar cepat kaya di dunia dengan cara yang instan.

Namun, jangan sampai hanya demi mengejar kekayaan dunia semata, dosa besarpun rela dilakukan.

Pastinya, pesugihan tuyul merupakan dosa besar karena telah menyekutukan Tuhan dan tak bersyukur dengan rezeki yang diberikan.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah