Rezeki Tertutup Gara-Gara 8 Kebiasaan Anda ini Menurut Primbon Jawa, Cepat Hentikan!

- 1 Desember 2021, 19:38 WIB
Ilustrasi stres - Berikut ini adalah cara untuk mengatasi stres dan juga kecemasan di tengah masa pandemi Covid-19, salah satunya dengan olahraga.
Ilustrasi stres - Berikut ini adalah cara untuk mengatasi stres dan juga kecemasan di tengah masa pandemi Covid-19, salah satunya dengan olahraga. //Pixabay/vdnhieu

Berikut 8 hal membuat rezeki tertutup dan seret menurut Primbon Jawa, seperti dikutip dari Kanal Youtube, Naura Komputer.

Baca Juga: Pantas Diganggu Makhluk Halus, Ternyata 5 Bagian Rumah Ini Penyebabnya!

1. Terlalu fokus pada dunia

Manusia seringkali disibukan dengan perkara dunia, hingga mereka terlena dan lupa bersyukur kepada Allah SWT. Mereka juga menjadi lupa menabung amalan kebaikan untuk di akhirat kelak.

Padahal kebiasaan yang demikian ini, menjadi salah satu hal yang tanpa disadari bisa menolak rezeki.

Bagaimana Allah akan memberikan rezeki-Nya sementara kita tidak pernah mengingat-Nya dan mengerjakan segala perintah-Nya.

2. Penggerutu dan suka marah

Orang yang suka marah dan menggerutu termasuk dalam orang yang kufur. Yakni orang yang tidak menerima takdir Allah yang telah terjadi kepadanya.

Ia tidak bersyukur atas nikmat yang diterimanya, karena menganggap semua itu seperti masalah.

Kebiasaan kufur yang demikian ini, bisa menjadi salah satu penghambat datang rezeki.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah