SERAM! Ini 3 Mitos Tali Pocong untuk Media Pesugihan dan Pelet Menurut Primbon Jawa

- 1 Desember 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi Tali Pocong
Ilustrasi Tali Pocong / (Gambar.pro)

Salah satu mitos yang banyak beredar di masyarakat adalah tali pocong yang dijadikan media untuk sarana pesugihan dan ilmu pelet.

Ada pun tali pocong yang digunakan adalah tali yang mengikat pada kain kafan mayat orang yang baru meninggal.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini penjelasan 3 mitos soal tali pocong yang bikin merinding berdasarkan primbon Jawa.

1.Sebagai pesugihan

Ada sejumlah wilayah di Indonesia yang pernah dihebohkan dengan fenomena pencurian tali pocong terhadap mayat yang baru dimakamkan.

Usai diidentifikasi, memang terdapat beberapa jenazah yang belum lama dikuburkan sudah tak ada talinya.

Berdasarkan cerita yang beredar, tali pocong tersebut dijadikan sebagai sarana atau media adanya ritual pesugihan.

Baca Juga: MENGERIKAN! Begini Ciri-ciri Orang yang Segera Dijadikan Tumbal Pesugihan

2. Sebagai pelet

Tak sedikit masayarakat Indonesia yang masih percaya bahwa tali pocong punya khasiat untuk ritual pelet.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah