Cara Mengusir Makhluk Halus dari Dalam Rumah, Dijamin Jin Pengganggu Tidak Betah

- 30 September 2021, 07:32 WIB
Ilustrasi. Salah satu cara usir jin dari dalam rumah adalah baca doa.
Ilustrasi. Salah satu cara usir jin dari dalam rumah adalah baca doa. /pexels/brett sayles/

Baca Juga: Waspada! Ternyata Ada 6 Tempat di Rumah yang Disukai Makhluk Halus, Nomor 5 Tak Disangka-Sangka

Berikut adalah cara mengusir makhluk halus dari dalam rumah:

  1. Bersihkan Rumah secara Rutin

Dalam beberapa penjelasan, rumah yang kotor biasanya menjadi sarang tempat tinggal jin dan makhluk halus.

Cara untuk mengusir makhluk halus dari dalam rumah, salah satunya adalah dengan selalu menjaga kebersihan rumah secara rutin.

Dengan menjaga kebersihan rumah secara rutin, bukan hanya membuat rumah tampak bersih dan rapi, namun bisa juga untuk menjaga rumah dari gangguan makhluk halus, sehingga membuat suasana rumah menjadi aman dan tentram.

Disarankan agar membersihkan rumah secara teratur bersama dengan anggota keluarga lainnya, sebab hal ini bisa meningkatkan kedekatan dalam hubungan antar anggota keluarga.

Baca Juga: 6 Burung Pembawa Keberuntungan Menurut Primbon Jawa, Laki-laki Wajib Pelihara

  1. Jangan Biarkan Rumah Menjadi Lembab

Cara mengusir makhluk halus berikutnya adalah hindari rumah dari kelembaban.

Pastikan sirkulasi udara berfungsi dengan baik agar udara yang masuk membuat suasana dalam rumah tidak menjadi lembab.

Disamping itu, pastikan perabot yang terbuat dari kayu terawat dengan baik, karena biasanya makhluk halus menyukai perabot atau furniture yang terbuat dari kayu untuk dijadikan tempat tinggal, seperti lemari kayu.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x