Doa Ketika Hujan Turun dari Ustad Adi Hidayat, Baca dengan Kalimat Menyentuh

- 14 September 2021, 12:13 WIB
Ustad Adi Hidayat
Ustad Adi Hidayat /Tangkap Layar / Video YouTube Audio Dakwah

اللَّهُمَّ صَيِّبًا نَافِعًا

Allaahumma shoyyiban naafi'aa

Artinya sebagai berikut: "Ya Allah, (jadikan hujan ini) hujan yang membawa manfaat."

Meski doa ketika hujan tersebut begitu padat dan singkat, namun makna yang terkandung di dalamnya teramat mendalam.

Menurut ustad Adi Hidayat, seseorang yang melalui pelbagai kesusahan lewat bentuk doa permohonan, dapat memakai frasa Allahumma.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat: Rahasia Cara Berdoa Agar Lulus Tes SKD CPNS dan Seleksi Kompetensi PPPK 2021

Frase Allahuma memiliki berjibun manfaat bagi umat Muslim yang hendak meminta payung perlindungan. Manfaatnya sebagai berikut:

1. Menunjukkan sikap penuh ketawadhu'an.

2. Menunjukkan sikap harap yang sungguh-sungguh pada Allah.

Merapalkan doa itu, menurut ustad Adi Hidayat, umat Muslim akan menerima hikmah kalau banyak hal yang terjadi secara pasti dalam hidup adalah hal-hal yang bisa membuat manusia lebih bersyukur.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x