Berdasar Primbon Jawa, Bulan Juni 2021 Ada 5 Hari Buruk, Tak Cocok Buat Gelar Acara

- 20 Mei 2021, 19:40 WIB
Ilustrasi kalender.
Ilustrasi kalender. / Pexels/Olya Kobruseva

PORTAL SULUT - Bagi masyarakat Jawa, melihat hari baik masih menjadi kepercayaan, terutama saat akan membuat acara.

Weton atau pasaran hari dalam penanggalan Jawa, adalah salah satu kepercayaan kuno yang masih banyak dianut sampai sekarang.

Dalam tiap bulan, ada hari baik maupun ada hari pantangan.

Baca Juga: Emoh Dicerai Penyanyi Nindy Ayunda, Pengusaha Ini Ajukan Banding dari Penjara

Hari pantang dianggap sebagai hari yang kurang baik, sehingga sebisa mungkin menghindari bepergian jauh dan juga menyelenggarakan acara atau kegiatan pada hari pantang.

Daftar hari baik untuk bulan Juni 2021 berguna untuk berbagai keperluan dalam mempersiapkan suatu acara.

Menurut kepercayaan, suatu acara jika diadakan di hari baik tentu akan membantu kelancaran acara tersebut sampai selesai, begitupun sebaliknya.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Keguguran, Ini Pesan dari Ibunda Atta Halilintar

Daftar Hari Baik dan Buruk Bulan Juni 2021

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x