Inilah 10 Weton Wanita Diramal Banyak Anak dan Punya Jiwa Keibuan, Dalam Perhitungan Oyot Eyang Semar

1 Desember 2022, 08:24 WIB
Ilustrasi Inilah 10 Weton Wanita Diramal Banyak Anak dan Punya Jiwa Keibuan, Dalam Perhitungan Oyot Eyang Semar /Pixabay /Prawny

PORTAL SULUT –  10 Weton wanita ini, diprediksi memiliki banyak anak dan mempunyai rezeki yang banyak menurut perhitungan oyot Eyang Semar.

Selain itu 10 weton ini memiiki jiwa keibuan yang  sangat luar biasa berdampak pada kebahagian keluarga,

Mereka jatuh dalam hitungan Uwoh menurut perhitungan primbon oyot Eyang Semar.

Baca Juga: Wanita Harus Tahu, 5 Gejala Endometriosis yang Perlu Diwaspadai

Dalam  perhitungan Oyot Eyang Semar dikenal 4 karakter sifat seseorang yaitu Oyot, Uwit, Godhong dan Uwoh, dan keempatnya mempunyai makna sendiri-sendiri.

Uwoh atau buah dalam weton wanita bermakna bahwa mereka mempunyai jiwa keibuan dan diramalkan mereka dengan memudah hamil, yang akhirnya mempunyai banyak anak.

Dari 35 Weton  yang ada dalam Primbon Jawa, jika memakai hitungan metode 4 Eyang Semar, maka akan di dapat 10 Weton wanita  yang Jatuh pada Kategori Uwoh.

Lantas, weton apa sajakah itu?

Dikutip Portal Sulut, 1 Desember 2022, dari berbagai sumber, akan mengulasnya.

  1. Minggu Pon

Jumlah Minggu Pon mempunyai jumlah neptu 12, berasal dari Minggu 5 dan Pon 7.

Kelahiran Minggu Pon bernaung pada Lintang Patrem, yang berperan membentuk sifat seseorang.

Jika seorang wanita yang lahir dalam Minggu Pon, maka mereka akan mempunyai sifat keibuan dan dimungkinkan mereka akan banyak anak, jika nanti sudah berumah tangga.

Baca Juga: Hati-hati! Menurut Feng Shui Berikut ini Shio Tetap Hidup Melarat Meski Sudah Kerja Keras

Mereka akan berfunsi sebagai istri yang sejati mengasuh anak dengan baik dan pendamping suami dikala susah dan senang.

  1. Senin Wage

Senin Wage memiliki jumlah neptu 8

Senin Wage berada dibawah Ilmu Latipan, mereka adalah orang yang berwawasan luas dan pandai dalam segala hal.

Wanita yang lahir dalam Senin Wage akan memahami tugasnya sebagai ibu dan tugas sebagai istri.

Jika menikah nanti, mereka akan memiliki banyak anak, menurut mereka banyak anak banyak rezeki.

  1. Senin Kliwon

Hari Senin nilainya 4 dan nilai khususnya 4

Sedangkan pasaran Kliwon punya nilai 8 dan nilai khususnya 1

Sehingga neptu Weton dari Senin Kliwon adalah 12, dan neptu weton khususnya adalah 5.

Mereka dibawah naungan Bumi Kapetak artinya  rajin, ulet, pekerja keras dan tahan banting.

Sifat tersebut sangat cocok untuk ibu rumah tangga, wanita tersebut berjuang untuk kehidupan keluarganya.

Weton Wanita ini dibekali dengan otak yang cerdas.

Weton Senin Kliwon juga ahli dalam menyimpan ataupun menyembunyikan segala sesuatu dengan sangat baik dan rapi.

  1. Selasa Legi

Hari Selasa  nilainya 3 dan nilai khususnya 5, sedangkan Pasaran Legi punya nilai 5 dan nilai khususnya 2.

Jadi neptu weton dari Selasa Legi adalah 8 dan neptu weton khusus adalah 7.

Baca Juga: Hati-hati! Menurut Feng Shui Berikut ini Shio Tetap Hidup Melarat Meski Sudah Kerja Keras

Selasa legi termasuk orang yang pandai dalam bergaul dengan siapapun.

Selasa Legi juga salah satu weton yang bertanggung jawab, murah hati, dan jarang sekali berbicara bila tidak terlalu penting.

Dengan sifat itu, wanita yang lahir Senin Legi akan menjadi wanita yang bertanggung jawab kepada keluarganya.

Mereka akan menjadi nama baik keluarganya.

  1. Selasa Pahing

Weton Selasa Pahing jumlah neptunya 12, weton ini berada di bawah Lintang Yuyu.

Kitab Primbon Jawa menyebutkan bahwa Selasa Pahing mempunyai pangarasan Lakune Kembang,

Dimana weton ini mempunyai watak pembawa damai dan mampu mendapatkan simpati dari orang lain dan keluarganya.

  1. Rabu Legi

Rabu Legi memiliki jumlah neptu 12.

Weton wanita Kamis Legi sangat loyal terhadap teman, keluarga, atau orang yang disayanginya.

Mereka tidak mau menyusahkan suami oleh karenanya suami dan anak nantinya akan sangat pada weton wanita ini.

Selain itu, sifat bijaksana, sportif, dan tidak suka pamer hal inilah yang membuat keluarganya nanti menjadi keuarga sakinah mawadah warohmah.

  1. Rabu Pahing

Jumlah Neptu Rabu Pahing 16.

Wanita yang dilahirkan weton Rabu Pahing dikenal memiliki karakter atau watak yang disiplin, tepat janji, pandai menjaga rahasia, dan perkataannya sangat bisa dipercaya.

Baca Juga: Inilah 7 Manfaat Buah Naga Merah Untuk Kesehatan

Sebagai seorag istri dan ibu, sifat dan karakter Rabu Pahing sangat diperlukan untuk kelangsungan keharmonisan rumah tangga.

Mereka memiliki jiwa keibuan dan diramalkan akan memiliki banyak anak.

  1. Kamis Wage

Neptu Kamis Wage berjumlah 16.

Meskipun memiliki watak yang mudah marah dan keras kepala, wanita yang lahir weton Kamis Wage termasuk tipe yang bertanggung jawab serta tahan menderita.

Tahan menderita yang dimaksud adalah kuat serta tabah dalam kesederhanaan atau bahkan sengsara.

Tipe wanita seperti yang lahir dalam Kamis Wage sangat diperlukan demi keutuhan keluarga.

Aapalagi mereka mempunyai sifat rasa tanggung jawab yang tinggi kepada keluarga, teruatama dalam memperhatikan pendidikan anak.

Weton sangat keibuan dan diprediksi mereka akan memiliki banyak anak.

  1. Jumat Pahing

Jumat Pahing memiliki neptu 16.

Secara umum, pemilik weton kelahiran hari Jumat Pahing adalah si pemberontak yang mudah tersulut emosi.

Walaupun begitu, aura merah memiliki sifat kejujuran dalam dirinya, hal yang membuat keluarga akan berjalan harmonis dan wanita Jumat Pahing akan menjadi Teladan bagi anak-anaknya dengansifat kejujurannya.

Layaknya lakuning srengege, pemilik weton kelahiran hari Jumat Pahing juga memiliki watak yang keras, namun akan selalu menjadi penyemangat bagi keluarga.  

  1. Sabtu Pon

Sabtu Pon memilki neptu 16.

Baca Juga: Inilah Deretan Makanan Penyebab Kolesterol yang Perlu Diketahui

Pada umumnya weton Sabtu Pon memiliki keistimewaan yang bersumber dari watak baiknya, yaitu memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi.

Bahkan Wanita yang dilahirkan weton Sabtu Pon dikenal sebagai sosok yang sangat sabar, bisa menyesuaikan diri dengan keadaan sekitar, dan tidak mudah tersulut emosi.

Jika sudah menikah, mereka akan mempunyai sifat keibuan dan memiliki banyak anak.

Demikianlah 10 weton wanita yang memiliki sifat keibuan dan diramalkan memiliki banyak anak.

Ini hanya ramalan jangan terlalu diyakini sepeneuhnya,semua berpulang bagi diri kita masing-masing sesuai dengan keyakinan yang dianutnya.

 

Editor: Jaka Prasojo

Tags

Terkini

Terpopuler