Rahasia Kaya Raya Menurut Hari Lahir Berdasarkan Primbon Jawa

15 Maret 2022, 17:09 WIB
Ilustrasi. Hari lahir paling beruntung di bulan April 2022 /pixabay

PORTAL SULUT - Simak ulasan ramalan hari lahir paling beruntung di bulan April 2022.

Dalam Primbon Jawa, hari lahir menjadi salah satu penentu seseorang kaya raya dalam memilih pelerjaan.

Menurut kepercayaan masyarakat Jawa, hari lahir dapat mempengaruhi rezekinya seseorang.

Baca Juga: Apa Itu Vitamin D? Manfaat Dan Efek Sampingnya

Artikel ini akan membahas, ramalan hari lahir yang penuh keberuntungan menurut Primbon Jawa.

Karena hari lahir dapat membatu dalam memperoleh kekayaan.

Weton adalah hari lahir dan pasaran kelahiran seseorang.

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Nasib dan Hoki, "Primbon hati lahir, rahasia kaya raya menurut hari lahir,"

 

1. Senin

Senin dalam Primbon Jawa adalah hari bunga atau hari yang melambangkan bunga.

Disebut dalam Primbon Jawa, hari lahir ini akan selalu mekar dan dapat membuahkan wangi disekitarnya.

Pekerjaan yang membuat orang dengan hari lahir senin kaya raya adalah berhubungan dengan wangi diri atau sifat.

Seperti pimpinan, guru, pengusaha bunga, dan pekerjaan yang sejenis kebaikan hidup.

Dengan pekerjaan ini hari lahir Senin diramal akan kaya raya.

Baca Juga: Dijamin Masuk Surga! Kata Gus Baha Amalkan ini Agar Kamu Sekeluarga dapat Jaminan Surga

2. Selasa

Selasa merupakan hari lahir yang berwatak api.

Watak dari hari lahir ini dapat memberikan semangat terhadap dirinya dan orang di sekitarnya.

Dalam hal ini orang yang hari lahir Selasa, cenderung lebih memiliki semangat yang sangat besar untuk menuju kesuksesan.

Dalam Primbon Jawa, rahasia kaya raya hari lahir ini adalah adalah motivator.

Selain itu, hari lahir ini juga cocok menjadi pengusaha makanan, dan pedagang.

Utamanya adalah pekerjaan yang memberikan semangat terhadap orang lain, kata Primbon Jawa.

 

3. Rabu

Dalam Primbon Jawa hari lahir Rabu adalah perwatakan mendung atau awan, dimana bisa meneduhkan.

Perwatakan hari lahir ini sering kali tidak pernah merasakan takut.

Sehingga perwatakan hari lahir Rabu ini cocok untuk pekerjaan yang memiliki semangat.

Pekerjaan yang cocok dengan hari lahir ini seperti pimpinan, pembawa acara, penjual keliling san dan sebagainya.

Dipercaya pekerjaa tersebut jadi rahasia kaya raya hari lahir ini.

Baca Juga: Subhanallah! Inilah Amalan Pembuka Pintu Rezeki, Menurut Ustadz Abdul Somad

4. Kamis

Kamis memiliki watak angin, dalam Primbon Jawa rahasia agar kaya raya hari lahir ini adalah pekerjaan yang berhubungan dengan pimpinan.

Bila seorang kelahiran hari Kamis ingin mengutamakan bisnisnya, maka sebaikanya memilih pekerjaan yang berhubungan dengan dunia tak terlihat.

Seperti asuransi, pembuatan web site, aset internet dan lain sebagainya.

 

5. Jumat

Jumat adalah watak dari pohon beringin.

Dalam Primbon Jawa watak ini adalah perlambangan pengayoman.

Sehingga rahasi kaya raya hari lahir ini adalah yang berhubungan dengan pengayoman.

Seperti pimpinan, polisi, guru, dan tentara, dengam begitu hari lahir ini akan kaya raya.

Sosok orang yang lahir di hari Jumat, sangat cocok pada perintah, sehingga banyak yang menyukainya.

Baca Juga: 4 Zodiak Ini bisa Tidur Meski Sedang Bertengkar dengan Kekasih

6. Sabtu

Seseorang yang lahir di hari Sabtu memiliki watak yang berkaitan dengan tanah.

Dalam Primbon Jawa, rahasia kaya raya hati lahir ini adalah yang berhubungan dengan tempat tinggal.

Seperti bisnis rumah, investasi, pengolahan sawah, dan lain sebagainya.

 

7. Minggu

Dalam Primbon Jawa, hari lahir Minggu merupakan watak air yang mengalir.

Orang yang lahir pada hari Minggu sering kali terpaku dengan orang yang sepemikiran dengannya.

Jika orang yang lahir di hari Minggu bekerja, maka rahasia kaya raya mereka adalah pada temannya.

Dalam Primbon Jawa apabila orang kelahiran hari Minggu ingin kaya raya.

Maka pekerjaan yang tepat bagi hari lahir ini adalah, sebagai pedagang es, pengusaha kopi, pengusaha air mineral dan pekerjaan yang berhubungan dengan air.

Itulah ramalan rahasia kaya raya berdasarkan hari lahir menurut Primbon Jawa.***

Editor: Ralki Sinaulan

Tags

Terkini

Terpopuler