WULING ALVES Sebentar Lagi Resmi Rilis di Indonesia

- 24 Desember 2022, 05:13 WIB
WULING ALVES Sebentar Lagi Resmi Rilis di Indonesia
WULING ALVES Sebentar Lagi Resmi Rilis di Indonesia /

XingChen sendiri merupakan SUV Compact yang menjadi Rival HR-V di Tiongkok. Dan wuling sendiri tersedia dalam pilihan mesin Hybrid dan konvensional.

XingChen versi Hybrid akan tenagai oleh mesin 2000 cc berkombinasi dengan motor listrik, yang dapat menghasilkan tenaga keseluruhan sebesar 174 Horsepower dengan torsi maksimal 320 Nm.

Sang pabrikan mengklaim bahwa mobil ini sanggup meraih akselerasi dari 0 hingga 100 km/jam hanya dalam waktu 7,8 detik saja.

Lalu mengenai jarak tempuhnya sendiri, dapat mencapai 1000 km dengan konsumsi BBM tembus di angka 21,7 km/liter.

Sementara versi mesin konvensional yang telah dipasarkan sebelumnya, XingChen memiliki jantung pacu berkapasitas 1500 cc, 4 silinder Turbo.

Dengan tenaga mencapai 1205 Horsepower dengan torsi maksimal 250 Newton meter.

Dapur pacu ini lantas berpadu dengan transmisi otomatis CVT serta berpenggerak roda depan.

Lalu untuk pasar Indonesia kemungkinan besar mobil ini bakal bernama Wuling Alves.

Kehadirannya tentu akan menantang beberapa rivalnya yang sudah eksis terlebih dahulu seperti Honda HR-V maupun Hyundai Creta.

Mengenai tampilan eksteriornya Wuling Alves hadir dengan tampilan eksterior yang modern.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah