Bali United FC Hanya Perlu Imbang Lawan Persebaya untuk Juara, Stefano Cugura: Pertandingn Belum Usai

- 22 Maret 2022, 19:52 WIB
Ilustrasi. Tersedia jadwal lengkap BRI Liga 1 pekan ke-33 yang dimulai pada 24-26 Maret 2022 akan mempertemukan Bali United vs Persebaya.
Ilustrasi. Tersedia jadwal lengkap BRI Liga 1 pekan ke-33 yang dimulai pada 24-26 Maret 2022 akan mempertemukan Bali United vs Persebaya. /Liga Indonesia Baru/

PORTAL SULUT- Trend kemenangan kembali diraih oleh Bali United FC ketika bersua dengan Madura United FC. 

Bali United FC sukses mengalahkan Madura United FC dengan skor 2-0, dalam lanjutan pekan ke-32 BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar, Senin 21 Maret 2022.

Pelatih Stefano Cugurra menyambut baik kemenangan ini. 

Baca Juga: Gus Bahwa Ungkap 1 Alasan Terbesar Rasulullah Bangga dan Rindu Umat Islam Akhir Zaman

Pasalnya, Bali United FC sukses menambah tiga poin ini.

Stefano Cugura menyebut bahwa tambahan tiga poin didapat melalui sebuah kerja yang begitu keras.

"Kami kerja keras melawan Madura United, mereka tim bagus dengan pemain berkualitas. Saya lihat mereka kerja keras juga, tapi hari ini kami lebih bagus," kata Stefano Cugurra dalam jumpa pers usai laga seperti dikutip Portalsulut.com melalui situs resmi BRI Liga 1 ligaindonesiabaru.com, pada Selasa 22 Maret 2022.

Tentu dengan hasil itu, membuat Bali United tetap kokoh di puncak klasemen BRI Liga 1 Tahun 2021-2022

Bali United FC berhasil mengoleksi 72 poin, unggul lima angka dari pesaing terdekatnya Persib Bandung. 

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x