Niatnya Membela Timnas Indonesia, 5 Pemain Naturalisasi Ini Belum Pernah Dipanggil

- 4 Maret 2022, 12:45 WIB
Timnas Indonesia
Timnas Indonesia /Instagram@pssi/

Selain itu ia juga beristri orang Indonesia, Hal itulah yang semakin membuatnya yakin menjadi warga negara Indonesia secara utuh melalui jalur naturalisasi.

Demikian Oke John belum pernah sekalipun merasakan panggilan Timnas Indonesia.

Faktor utamanya ialah usia yang sudah tidak muda lagi saat ia sah menjadi WNI.

atau bahkan mungkin ia kalah bersaing dengan pemain-pemain lain, sejatinya Ok John mempunyai kualitas yang cukup baik ini dia juga mempunyai jiwa seorang pemimpin.

Namun nasib baik belum menghampirinya untuk bisa debut bersama Timnas Garuda.

3. Silvio Escobar, penyerang ini gini sedang memperkuat di Madura United di kompetisi BRI Liga 1.

Namanya sempat melambung saat ia tampil ganas bersama tim asal Indonesia timur Perseru Serui pada tahun 2017.

lalu ia secara resmi menjadi bagian dari NKRI pada Desember 2019.

Saat itu ia masih memperkuat Persija Jakarta, pemain yang lahir di Uruguay ini mengaku bahwa Ia mengurus proses naturalisasinya sendiri.

Alasan utama baginya berpindah kewarganegaraan bukanlah semata-mata untuk memperkuat Timnas Indonesia melainkan agar ia masuk kategori sebagai pemain lokal dan bisa bermain di klub Indonesia mana saja.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah