Prakerja Gelombang 11 Hanya 400 Ribu. Dua Hal Sepele Ini Jangan Lupa Agar dapat Insentif 2,4 Juta

- 2 November 2020, 19:35 WIB
Kartu Prakerja gelombang 11.
Kartu Prakerja gelombang 11. /Instagram/@prakerja.go.id


PORTAL SULUT - Prakerja Gelombang 11 akhirnya dibuka. Masyarakat sudah bisa mendaftar mulai tanggal 2 November hingga tanggal 4 November.

Adapun syarat-syaratnya adalah:

Pendaftar Kartu Prakerja harus menyediakan Kartu Keluarga sebelum melakukan registrasi di laman tersebut.

Selain itu, untuk bergabung dalam program ini, Anda harus memberikan persetujuan terkait data yang telah di-input.

Baca Juga: Nonton MotoGP Eropa Pekan Ini. Ini Jadwalnya

Agar lolos, Anda juga harus memenuhi syarat berdasarkan Peraturan Presiden nomor 76 tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 36 Tahun 2020 tentang Pengembangan Kompetensi Kerja Melalui Program Kartu Prakerja yaitu merupakan WNI.

Selain itu harus berusia paling rendah 18 tahun dan tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

Program Prakerja juga dibuka untuk pencari kerja, pekerja yang terkena PHK atau dirumahkan.

Syarat agar lulus seleksi Kartu Prakerja, pelamar harus lolos beberapa layer verifikasi data, mulai dari verifikasi email, nomor ponsel, NIK, usia hingga lolos tes Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar.

Baca Juga: Daftar Prakerja Gelombang 11 di Jam ini Dijamin Lancar. Selamat Mencoba

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah