Jenis Perangkat PC atau Laptop untuk Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Tutorial Instal Aplikasi SEB

- 2 April 2024, 09:20 WIB
Jenis Perangkat PC atau Laptop untuk Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Tutorial Instal Aplikasi SEB
Jenis Perangkat PC atau Laptop untuk Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Tutorial Instal Aplikasi SEB /Pexels.com /Canva Studio/


PORTAL SULUT - Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) 2024 telah ditutup. Tahapan selanjutnya adalah Pengumuman registrasi online dan tes online.

Ada beberapa hal yang wajib diketahui peserta terkait tes online.

Peserta wajib instal aplikasi Safe Exam Broswer (SEB) untuk tes online Rekrutmen Bersama BUMN 2024.

Asapun jadwal lengkapnya adalah

- Registrasi online dan seleksi administrasi: 23 Maret-1 April 2024

- Pengumuman registrasi online: April 2024

- Tes online 1: 27 April-4 Mei 2024 (D3,D4/S1,S2 meliputi tes kompetensi dasar, tes AKHLAK, dan wawasan kebangsaan, sedangkan SMA/SMK/sederajat meliputi tes kemampuan dasar dan wawasan kebangsaan)

Baca Juga: Solusi Data Hilang saat Pemutahiran Data Tenaga Non ASN Kemenag 2024

- Pengumuman tes online 1: Mei 2024

- Tes online 2: 25 Mei-27 Mei 2024 (D3, D4/S1, S2 meliputi tes Bahasa Inggris dan learning agility, sedangkan SMA/SMK/sederajat meliputi tes AKHLAK dan learning agility)

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x