RESMI DIBUKA! Ini Syarat dan Rincian 271 Formasi CPNS dan PPPK 2023 Kabupaten Malang

- 19 September 2023, 07:26 WIB
RESMI DIBUKA! Ini Syarat dan Rincian 271 Formasi CPNS dan PPPK 2023 Kabupaten Malang
RESMI DIBUKA! Ini Syarat dan Rincian 271 Formasi CPNS dan PPPK 2023 Kabupaten Malang /

Baca Juga: Rincian 2.029 Formasi CPNS dan PPPK 2023 Nganjuk, Terbanyak Guru Kelas, Ini Prodi yang Bisa Mendaftar

Nah, untuk seleksi pegawai Kabupaten Malang tahun ini hanya merekrut PPPK.

Ada jumlah alokasi formasi PPPK sebanyak 271 (dua ratus tujuh puluh satu) formasi dengan rincian sebagai berikut :

A. Tenaga Guru : 200 formasi;
terdiri dari 200 formasi umum;

B. Tenaga Kesehatan : 50 formasi;
terdiri dari 40 formasi khusus dan 10 formasi umum;

C. Tenaga Teknis : 21 formasi;
terdiri dari 12 formasi khusus dan 9 formasi umum.

Untuk link download formasi CPNS dan PPPK Kabupaten Malang KLIK DI SINI

Cara cek formasi CPNS di SSCASN

Langkah-langkah pengecekan formasi CPNS 2023 di laman SSCASN sebagai berikut:

- Buka website https://sscasn.bkn.go.id

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah