Lowongan Kerja di Mahkamah Konstitusi (MK) untuk Lulusan SMA Sederajat, Ini Link Daftarnya

- 7 Juli 2023, 05:55 WIB
Lowongan Kerja di Mahkamah Konstitusi untuk Lulusan SMA Sederajat, Ini Link Daftarnya
Lowongan Kerja di Mahkamah Konstitusi untuk Lulusan SMA Sederajat, Ini Link Daftarnya /


PORTAL SULUT - Kabar gembira, Mahkamah Konstitusi (MK) Republik Indonesia sedang membuka lowongan kerja.

Lowongan kerja kali ini bisa diikuti oleh lulusan SMA sederajat.

Baca Juga: TERBUKA UNTUK UMUM, Lowongan Kerja RSUD Sanjiwani, Dibutuhkan 81 Orang

Lowongan kerja MK masuk dalam SELEKSI PENGADAAN TENAGA KONTRAK DAN TENAGA PROFESIONAL.

Ada beberapa posisi yang dibutuhkan.

TENAGA KONTRAK
1. Tenaga Pengemudi
2. Teknisi
3. Petugas Kebersihan
4. Petugas Taman / Gardener
5. Petugas Pramusaji
6. Petugas Gondola
7. Tenaga Pengamanan

TENAGA PROFESIONAL
1. Estimator Sipil
2. Drafter Teknik

Baca Juga: PT Pelni Buka Lowongan Kerja Banyak Posisi, Ini Syaratnya

Adapun syaratnya adalah:

1. Tenaga Pengemudi

1. Memiliki Sim A, diutamakan Sim B1 yang masih berlaku
2. Pengalaman Minimal 2 tahun di Bidang Terkait
3. Usia Maksimal 35 tahun
4. Pendidikan Minimal SMA/Sederajat

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. SIM A atau SIM B1 yang masih berlaku
7. Surat pengalaman kerja (optional)

2. Teknisi

1. Pendidikan minimal SMA / sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang
Kelistrikan/Sipil Gedung
3. usia maksimal 35 tahun
4. Diutamakan Pria

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja (optional)

3. Petugas Pramusaji

1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat diutamakan Bidang Perhotelan
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang terkait
3. Usia maksimal 30 tahun
4. Diutamakan Wanita

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja (optional)

Baca Juga: Naik 2.014 Berkas, Ini Update Penetapan NI PPPK Kemenag 2022, Ada Kabar Soal TMT

4. Petugas Kebersihan

1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang terkait
3. Usia maksimal 30 tahun

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja (optional)

5. Petugas Taman / Garderner

1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang terkait
3. Usia maksimal 35 tahun
4. Memiliki Pengetahuan tentang Tanaman dan Pemeliharaannya
5. Diutamakan Pria

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja (optional)

6. Petugas Gondola

1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang terkait
3. Usia maksimal 30 tahun
4. Mempunyai Sertifikat SIO Gondola yang masih berlaku
5. Diutamakan Pria

Berkas lamaran:
1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang pengamanan
3. Usia maksimal 30 tahun
4. Mempunyai sertifikat Pendidikan Garda Pratama dan KTA yang masih berlaku
5. Pria
6. Tinggi Minimal 165 cm dan Berat Badan Seimbang
7. Diutamakan bagi yang dapat mengoperasikan komputer

7. Tenaga Pengamanan

1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang pengamanan
3. Usia maksimal 30 tahun
4. Mempunyai sertifikat Pendidikan Garda Pratama dan KTA yang masih berlaku
5. Pria
6. Tinggi Minimal 165 cm dan Berat Badan Seimbang
7. Diutamakan bagi yang dapat mengoperasikan komputer

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Sertifikat Pendidikan Garda Pratama dan KTA yang masih berlaku
7. Surat pengalaman kerja

Baca Juga: LENGKAP! Update Penetapan NI PPPK 2022 6 Juli 2023, Ini Kabar PPPK Kemenag 2022, TMT Tanggal...

TENAGA PROFESIONAL

1. Estimator Sipil

1. Pendidikan minimal S1 Teknik Sipil
2. Pengalaman minimal 5 tahun di bidang sipil
3. Usia maksimal 40 tahun
4. Menguasai penyusunan analisis harga satuan pekerjaan (AHSP)
5. Melampirkan Contoh Portofolio yang pernah di Kerjakan

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja
7. Portofolio yang pernah dikerjakan

2. Drafter Teknik

1. Pendidikan minimal D3 Teknik Sipil/Arsitektur
2. Pengalaman minimal 2 tahun di bidang terkait
3. Usia maksimal 30 tahun
4. Menguasai Aplikasi Desain 2D (Autocad) dan Aplikasi Desain 3D (Sketchup/Sejenisnya)
5. Melampirkan Contoh Portofolio yang pernah di Kerjakan

Berkas lamaran:
1. Surat Lamaran
2. Pas Photo
3. Daftar Riwayat Hidup
4. KTP
5. Ijazah
6. Surat pengalaman kerja
7. Portofolio yang pernah dikerjakan

Baca Juga: Mamuju Mendunia, Inilah Rekomendasi Tempat Wisata Paling Hits Daerah Mamuju Sulbar dan Sekitarnya

Registrasi peserta dan penyerahan berkas paling lambat tanggal 11 Juli 2023 pukul 23.59 melalui laman rekrutmen.mkri.id

Jadwal seleksi

1. Pengumuman 06 - 11 Juli 2023

2. Penyerahan Berkas 06 - 11 Juli 2023

3. Seleksi Berkas 06 - 12 Juli 2023

4. Pengumuman Seleksi Berkas 14 Juli 2023

5. Ujian Praktek dan Wawancara 17 - 18 Juli 2023

6. Pengumuman Akhir 24 Juli 2023.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah