17 Tahun Berlalu, Beginilah Kondisi Terkini Lumpur Lapindo Sidoarjo: Warga Malah Jadikan Area Wisata

- 3 Juli 2023, 13:09 WIB
Lumpur Lapindo Sidoarjo
Lumpur Lapindo Sidoarjo /Istimewa

Namun meski sudah menjadi wisata, area semburan lumpur tersebut masih tetap berbahaya.

Sehingga anda tetap harus waspada ketika berada di sana.

Bencana ini diperkirakan akan berlangsung cukup lama karena mengingat sebagian dari para ahli geologi memperkirakan bahwa fenomena semburan akan berlangsung lebih dari 30 tahun.

Sementara itu bencana alam lain umumnya berlangsung dalam jangka pendek, seperti banjir dalam hitungan hari atau Minggu, tsunami dalam hitungan jam.

Sementara tanah longsor atau angin topan dalam hitungan menit serta gempa bumi dalam hitungan detik.

Lebih lanjut, ahli geologi pun berpendapat bahwa fenomena gunung lumpur yang terkait dengan aktivitas Vulkanisme ini belum bisa diprediksi kapan akan berhenti.

Namun, saat ini kondisi lumpur Lapindo yang mengandung logam tanah jarang dan adanya potensi mineral litium sedang diupayakan untuk dapat dimanfaatkan dengan baik.

Selain itu, pemukiman warga juga terendam oleh lumpur Lapindo tercatat sekitar 1.810 rumah warga terdampak semburan lumpur ini.

Baca Juga: Dari Polewali Mandar Tempat Wisata Bagaikan di Luar Negeri, Traveler Wajib Merapat ke Sulawesi Barat

Ditambah 2 bangunan kantor, 15 pabrik , 15 masjid dan mushola juga terendam.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah