Cukup 60 Menit dari Stabat, Beginilah Potret Kampung Unik di Langkat: Jadul Banget Tapi...

- 25 Juni 2023, 15:03 WIB
Desa Matfa Langkat
Desa Matfa Langkat /

Kampung Unik ini dipimpin oleh seorang tuan guru, bernama Y.M Tuan Imam, yang melanjutkan kepemimpinan sang ayah, yaitu Tuanku Guru Ali Mas'ud Bin Abdullah, dengan gelar Al Mukarom Habib Maulana Ayidusyech KH. Ali Mas'ud Al Banjari, Al Rasululli.

Ia berhasil mengembangkan berbagai sektor untuk menghidupi ribuan masyarakat kampung.

Sektor-sektor tersebut antara lain adalah pertanian, perikanan, peternakan, bahkan eksplorasi minyak mentah.

Keunikan lain yang ditemukan di Desa Matfa adalah dari makanan yang dikonsumsi sehari-hari oleh masyarakat desa.

Baca Juga: Gaji 13 Belum Cair, Ini Jawaban dari Kementerian Keuangan, Ternyata...

Di kampung ini, para ibu-ibu bertugas untuk menyiapkan makanan untuk warga kampung yang dilakukan di dapur umum.

Mereka dibagi dalan tiga shift yaitu pagi, siang, dan sore hari.

Makanan-makanan tersebut dibagikan secara gratis kepada warga desa.

Seperti disebutkan di atas, sayur, dan lauk pauk yang dikonsumsi warga desa ini berasal dari hasil pertanian yang dikelola masyarakat sendiri.

Berdasarkan kesepakatan bersama antarwarga yang tinggal di Desa Matfa, untuk saling mengutamakan kebersamaan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x