Kok Bisa? Cerita Watu Nganten Blora: 2 Desa Ini Dilarang Saling Menikahi, Begini Muasalnya

- 17 Juni 2023, 16:15 WIB
Watu Nganten atau batu pengantin di Blora
Watu Nganten atau batu pengantin di Blora /

 

PORTAL SULUT - Watu Nganten atau batu pengantin di Blora diyakini sakral oleh sebagian masyarakat.

Ada mitos dan pantangan pada Watu Nganten Blora ini yang masih dipercaya sampai sekarang.

Salah satu larangan Watu Nganten Blora yang terkenal, yakni larangan menikah.

Batu berukuran besar ini kabarnya adalah penanda alias simbol bahwa ada larangan warga dari dua desa untuk berjodoh.

Dari namanya saja kita bisa tahu kalau artinya adalah batu pengantin.

Baca Juga: Ayo Ke Sultra, Inilah 7 Keistimewaan Sulawesi Tenggara, Mulai Kabuto hingga Malige

Sekilas batu berukuran besar dekat dengan pohon besar ini terlihat seperti batu biasa.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah