Alam Bawah Laut Menakjubkan, Inilah Daftar Destinasi Menyelam Terbaik di Sultra Hingga Sulut

- 15 Juni 2023, 18:57 WIB
Alam Bawah Laut Menakjubkan, Inilah Daftar Destinasi Menyelam Terbaik di Sultra Hingga Sulut
Alam Bawah Laut Menakjubkan, Inilah Daftar Destinasi Menyelam Terbaik di Sultra Hingga Sulut /https://www.deepbluedivecenter.com/


PORTAL SULUT - Alam bawah laut yang menakjubkan, berikut ini Portal Sulut merangkum tentang daftar destinasi menyelam terbaik di Pulau Sulawesi mulai dari Sultra hingga Sulut.

- Daftar Destinasi Menyelam Terbaik di Pulau Sulawesi dari Sultra Hingga Sulut

1. Taman Nasional Bunaken

Tempat yang pertama kita bahas ini memang menjadi salah satu dari 10 destinasi spot menyelam terbaik di dunia loh! Jadi di Taman Nasional Bunaken ini tersedia lokasi untuk menyelam dari penyelam pemula hingga penyelam profesional tersedia spot-spot yang menantang, dan unik.

Namun meskipun spotnya berbeda-beda dari lokasi pemula, dan profesional hampir semua spot di Taman Nasional Bunaken ini indah loh! Kalian akan dimanjakan dengan beraneka bentuk terumbu karang, ikan yang berwarna-warni, dan uniknya disini kalian bisa melihat beberapa hewan langka yang hanya bisa kalian temukan di Taman Nasional Bunaken.

Baca Juga: Inilah 3 Rekomendasi Rumah Makan 24 Jam di Kota Kendari: Lapar Tengah Malam, Kesini Aja

2. Taman Karang Wakatobi

Taman Karang Wakatobi ini berada di Kepulauan Wakatobi, dan menjadi salah satu surganya pencinta diving dengan semua tingkatan dari pemula hingga profesional mengakui Taman Karang Wakartobi dengan keindahan lautnya.

Kenapa disebut sebagai surga tersembunyi? karena Taman Karang Wakatobi ini berada di Pulau yang cukup terpencil, dan dipulau yang kecil ini memiliki beraneka bentuk terumbu karang.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x