CPNS 2023 : Berikut 10 Contoh Soal CPNS TWK Penalaran Pancasila Serta Pembahasanya

- 7 Juni 2023, 14:05 WIB
CPNS 2023 : Berikut 10 Contoh Soal CPNS TWK Penalaran Pancasila Serta Pembahasanya
CPNS 2023 : Berikut 10 Contoh Soal CPNS TWK Penalaran Pancasila Serta Pembahasanya /ANTARA FOTO /

C. Melemahnya rasa kesatuan dan persatuan bangsa

D. Melemahnya rasa hormat pada orang yang lebih tua

E. Lunturnya ikatan persaudaraan

Jawaban C

Pembahasan: Kata kunci dari soal diatas adalah Sumpah Pemuda yang berarti kesatuan dan persatuan sehingga jika tidak mengimplementasikan hal tersebut, maka rasa kesatuan dan persatuan akan melemah.

10. Sebagai Negara yang memiliki karakteristik keragaman budaya atau multikultural, Indonesia sangat rentan terhadap ancaman di bidang sosial budaya. Perbedaan juga bisa menjadi pisau bermata dua yang bisa menjadi kelebihan sekaligus kekurangan bagi Negara Indonesia. Apa peran nasionalisme yang tepat untuk menghadapi hal tersebut?

A. bersikap objektif dan tidak terlibat dalam masalah politik Negara

B. Aktif mengikuti kegiatan nasional agar memiliki jiwa nasionalisme

C. Mengenal berbagai budaya yang ada di masyarakat Indonesia

D. Menghadiri forum seperti perkumpulan lintas agama yang beredar

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah