Keren! 10 Madrasah Aliyah Terbaik, Salah Satunya Peringkat 1 dan Peringkat 4 Nasional, Cek MAN Di Kotamu!

- 30 April 2023, 18:07 WIB
MAN Insan Cendikia Serpong, Peringat 1 Nasional
MAN Insan Cendikia Serpong, Peringat 1 Nasional /Dok. MAN IC Serpong/

Pada tahun 2022 MAN Malang mampu membukukan total nilai 617,605, menempati peringkat 19 nasional, tahun sebelumnya di peringkat 35.

Baca Juga: Warga Boyolali Patut Bangga! Punya SMA Bukan Kaleng-Kaleng, Peringkat 1 Jawa Tengah dan 3 Nasional, Inilah Dia

  1. MAN Insan Cendikia Kota Batam, Kota Batam, Kepulauan Riau

MAN Insan Cendekia Batam mempunyai nilai total 616,585.

Secara nasional, sekolah ini menempati peringkat 20, dengan demikian MAN IC Malang ini mengalami kenaikan yang cukup fantastis, yaitu naik 106 peringkat dimana tahun lalu menduduki peringkat 126.

  1. MAN Insan Cendikia Gorontalo, Bone Bolango, Gorontalo.

Meski masuk 5 besar MAN terbaik, MAN IC Gorontalo mengalami penurunan 10 peringkat, dari peringkat 25 di tahun 2021, di tahun 2022 menempati peringkat 35 Nasional. Dengan total nilai 603,660 .

  1. MAN Insan Cendikia Jambi, Muaro Jambi, Jambi

MAN Insan Cendekia Jambi, berada di peringkat ke-37 secara nasional dengan nilai total 602,429.

Berdasarkan data tersebut berarti MAN IC Jambi mengalami kenaik 110 peringkat, dimana tahun sebelumnya peringkat 147 Nasional.

  1. MAN Insan Cendikia Pasuruan, Kab Pasuruan, Jawa Timur.

 

MAN Insan Cendekia Pasuruan menempati peringkat 40 secara nasional dengan nilai total 600, 516. Sekolah ini menyediakan program unggulan guna mendukung siswanya untuk terus berkembang.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah