396 Instansi Sudah Umumkan PPPK Guru 2022, CEK di LINK INI

- 8 Maret 2023, 09:20 WIB
Kepala BKN Dr. Ir. Bima Haria Wibisana
Kepala BKN Dr. Ir. Bima Haria Wibisana /Dok. BKN/

"Yth. Bapak/Ibu Ka BKD/BKPP/BKPSDM di wilker @bkn2surabaya

Plt. Kepala BKN telah menandatangani scr elektronik pengumuman P3K Guru.

Mohon secepatnya disampaikan ke publik melalui kanal web dan media sosial masing2.

Untuk pemberkasan P3K Guru, menunggu informasi selanjutnya," tulisnya.

Pengumuman PPPK guru 2022 dapat dilihat melalui 2 link, yaitu https://gurupppk.kemdikbud.go.id/ atau melalui https://sscasn.bkn.go.id/

1. Cara Cek Pengumuman PPPK Guru 2022 di Situs BKN

- Buka https://sscasn.bkn.go.id/

- Klik menu berbentuk ikon garis tiga pada sudut atas kanan layar

- Pada bagian menu, klik opsi Login

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x