Update Terkini Gempa M 7,9 di Maluku yang Berpotensi Tsunami

- 10 Januari 2023, 04:24 WIB
Pusat gempa berkekuatan Magnitudo 7,9 di wilayah Merauke dan Sulawesi Tenggara pada Selasa, 10 Januari 2023 dini hari, tepatnya pulul 00.47 WIB
Pusat gempa berkekuatan Magnitudo 7,9 di wilayah Merauke dan Sulawesi Tenggara pada Selasa, 10 Januari 2023 dini hari, tepatnya pulul 00.47 WIB /@BMKG/Twitter

Peringatan dini tsunami akibat gempa Laut Banda M7,9 dinyatakan telah berakhir pada pukul 3.43 WIB." jelasnya.

Gempa ini juga dirasakan hingga Australia. Sejulah daerah di Indonesia yang merasakan gempa Maluku antara lain Saumlaki, Sorong, Kaimana, Merauke, Nabire, Tanah Merah, Wamena, Bakunase, Koihua, Sabu, Rote, Ende, Amarasi Selatan, Kota Kupang, Alor, Waingapu, Waijelu, Lembata, Ambon, Piru, Doba, Tiakur.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah