PPPK 2022: Ternyata Ini Arti Lulus Passing Grade dan Tercatat di Database di Akun Info GTK, Ini Kata Kemdikbud

- 4 Oktober 2022, 05:35 WIB
status Lulus passing Grade di akun Info GTK
status Lulus passing Grade di akun Info GTK /

Nah, di medsos heboh soal keterangan di akun info GTK. Ada 2 keterangan yang membuat tanda tanya calon peserta PPPK 2022 yakni Lolos PPPK yang kemudian berganti menjadi Lulus Passing Grade dan Tercatat di Database.

Baca Juga: Awas Penipuan Rekrutmen CPNS dan PPPK, Oknum Anggota DPRD Ditangkap, Ini Modusnya

"Masih adakah yang lulus PG keterangan di Info GTK nya tetap Lolos PPPK atau semua berubah menjadi Lulus Passing Grade," tanya salah satu calon peserta PPPK 2022 di grup facebook Muhammad Irfan Amal.

"Izin bertanya maksud ini gimana bapak ibu. Saya P3 dengan keterangan di dapodik tercatat di database," tanya peserta lainnya.

"Tercatat lulus passing grade PPPK/ Itu maksudnya bagaimana? apa dapat kuota ato gak ya," tanya lainnya di grup yang sama.

Lantas apa artinya?

Dikutip dari sejumlah sumber ternyata ini arti dari

Sebelum mengetahui arti dari Lulus Passing Grade dan Tercatat di Database, ini cara cek lulus Passing Grade PPPK.

1. Kunjungi laman info.gtk.kemdikbud.go.id.

2. Login menggunakan akun pendidik dan tenaga kependidikan (PTK) yang sudah diverifikasi.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah