Siap-Siap, Rekrutmen PPPK Tahun 2022 Difokuskan Pada 3 Bidang Ini, Perhatikan Syarat Pentingnya

- 5 Maret 2022, 10:20 WIB
Ilustrasi.Siap-Siap, Rekrutmen PPPK Tahun 2022 Difokuskan Pada 3 Bidang Ini, Perhatikan Syarat Pentingnya
Ilustrasi.Siap-Siap, Rekrutmen PPPK Tahun 2022 Difokuskan Pada 3 Bidang Ini, Perhatikan Syarat Pentingnya /Kemendikbud Ristek

2. Tenaga kesehatan, dan

3. Tenaga penyuluh.

Tjahjo juga menyebutkan bahwa pertimbangan lain untuk tidak membuka formasi CPNS pada Seleksi CASN 2022 adalah mengenai keterbatasan waktu.

Baca Juga: PPPK Guru Tahap 3 Akan Segera Digelar? Sesdijen GTK Nunuk Suryani : Mohon Maaf...

Disebutkan bahwa rangkaian pelaksanaan seleksi CPNS relatif membutuhkan waktu yang lebih lama dibandingkan PPPK.

Sehingga dikhawatirkan tidak akan selesai tepat waktu jika membuka formasi CPNS pada tahun ini.

Namun, bukan sepenuhnya formasi CPNS dihilangkan dalam Seleksi CASN Tahun 2022.

Formasi CPNS masih tetap dibuka melalui skema sekolah kedinasan.

Formasi CPNS juga dapat dibuka kembali secara terbatas pada tahun 2023, yang tentunya mengikuti arah kebijakan untuk tahun 2023, serta dengan kejelasan kriteria bagi formasi jabatan yang akan dibuka untuk skema CPNS maupun PPPK.

Baca Juga: Cek di Sini! Formasi Lengkap PPPK Guru Tahap 3 Tahun 2022 dari Pusat Sampai Daerah

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah