5 Weton Sering Sial dan Cara Menangkal Menurut Primbon Jawa, Cek Weton Kamu

- 16 September 2021, 08:25 WIB
Ilustrasi sial.
Ilustrasi sial. /Engin_Akyurt

Senin Pahing lumayan susah rezekinya karena di bawah naungan lekuk ketiup angin, yang merupakan bawaan dari lahir.

Agar rezekinya bagus yang pertama harus dilakukan adalah bersedekah, solusi kedua adalah harus banyak puasa weton, ketiga banyak mendekatkan diri dengan Tuhan.

Baca Juga: Inilah Fakta Tentang Jawa yang Mendunia Selain Weton

2. Rabu Kliwon

Rabu 7 Kliwon 8, sehingga Neptunya 15. Rabu Kliwon berada di bawah naungan lekuk ketiup angin.

Pendapatan rezeki bisa hilang dan terkadang dapat rezeki juga tiba-tiba dapat masalah. Solusinya yaitu yakin dengan potensi yang kita miliki dan banyak mendekatkan diri kepada Tuhan.

Dengan usaha, ikhtiar, kerja keras dan doa tidak menutup kemungkinan membuat weton yang anda miliki semakin bersinar.

3. Selasa Legi

Weton ini susah rezekinya karena masuk dalam naungan lekukan ketiup angin yang bermakna rezekinya gampang hilang begitu saja.

Weton ini juga sering terkena masalah khususnya dalam hal keuangan, jadi berhati-hatilah. Namun permasalahan ini bisa diatasi dengan banyak bersedekah.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x