Lengkap Google Maps! Ini 15 Tilok Mandiri BKN di 13 Kota, untuk SKD CPNS dan PPPK Non-Guru

- 10 September 2021, 20:19 WIB
15 titik lokasi mandiri BKN
15 titik lokasi mandiri BKN /

PORTAL SULUT – BKN merilis daftar 15 titik lokasi (tilok) mandiri SKD CPNS dan PPPK non-guru di 13 kota, lengkap dengan link Google Maps.

Daftar 15 tilok mandiri BKN lengkap dengan Google Maps itu, akan menjadi tempat ujian SKD CPNS dan seleksi kompetensi PPPK non-guru mulai 14 September 2021.

Pelamar CPNS peserta SKD dan PPPK non-guru yang akan ikut seleksi kompetensi mulai 14 September 2021 di 15 tilok mandiri BKN, diharapkan boleh terbantu dengan informasi ini.

Baca Juga: Berikut Daerah yang Gratiskan Antigen buat Peserta PPPK Guru

Daftar 15 tilok mandiri ini dipublikasi oleh Kepala Pusat Pengembangan Sistem Seleksi (PPSS) BKN Mohammad Ridwan melalui akun Twitter-nya, @abiridwan2173.

“Daftar alamat 15 Titik Lokasi Mandiri BKN di 13 kota untuk SKD CPNS dan Seleksi Kompetensi P3K Non Guru (mulai 14 September 2021),” utas Mohammad Ridwan pada Jumat, 10 September 2021.

Berikut 15 tilok mandiri BKN yang akan digunakan mulai 14 September 2021, sebagai tempat ujian SKD CPNS dan seleksi kompetensi PPPK non-guru:

1. Provinsi Aceh:

Politeknik Aceh, Jalan Politeknik Aceh, Pango Raya, Ulee Kareng, Pango Raya, Kec. Ulee Kareng, Kota Banda Aceh, Aceh 23116

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x