PENTING! Aturan PCR dan Antigen Tes SKD CPNS 2021, Nomor 1 dan 9 Paling Fatal

- 28 Agustus 2021, 05:46 WIB
Aturan wajib diketahui soal tes PCR dan Antigen peserta SKD CPNS 2021
Aturan wajib diketahui soal tes PCR dan Antigen peserta SKD CPNS 2021 /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

PORTAL SULUT - Badan Kepegawaian Negara (BKN) membuat aturan wajib bagi peserta CPNS dan PPPK yang akan mengikuti tes SKD mulai 2 September 2021.

Aturan tersebut berupa tes swab PCR atau Antigen serta harus pernah di vaksin Covid 19 minimal dosis pertama untuk peserta Jawa, Bali dan Madura.

Nah, sebenarnya seperti apa sih penerapan aturan tersebut.

Baca Juga: Kementerian ESDM Umumkan Jadwal dan Lokasi SKD, Dimulai Tanggal 2 September

1. Peserta WAJIB melakukan swab test PCR kurun waktu maksimal 2 x 24 jam atau rapid antigen kurun waktu 1 x 24 jam sebelum jadwal pelaksanaan SKD masing-masing peserta dengan hasil negatif atau non reaktif.

Contoh: Bila jadwal ujian SKD 5 September 2021 pukul 14.00, maka rapid test Antigen dilakukan tanggal 4 Agustus 2021 setelah pukul 14.00 WIB atrau swab test RT PCR dilakukan tanggal 3 September setelah pukul 14.00 WIB.

2. Jika hasil swab POSITIF, Harap menghubungi panitia seleksi instansi melalui surat elektronik untuk dijadwalkan ulang SKD.

3. Khusus untuk peserta Jawa, Madura dan Bali Sudah divaksin dosisi pertama

4. Bagi peserta yang tidak memungkinkan divaksin karena hamil, menyusui, komorbit dan penyintas Covid 19 yang belum bisa divaksin, wajib membawa surat keterangan yamg ditandatangani dokter RS/Faskes Pemerintah terkait alasan tidak bisa divaksin.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah